Skip to main content

Posts

Showing posts from July, 2019

Sekilas Tentang Aplikasi Pemetaan Mutu Pendidikan (PMP) 2019

Sekilas Tentang Aplikasi Pemetaan Mutu Pendidikan (PMP) 2019 Aplikasi Pemetaan Mutu Pendidikan (PMP Tahun 2019, Pemetaan Mutu Pendidikan tahun 2019 ini sedikit ada perbedaan. Di manakah letak perbedaannya?. Bila kita merujuk Aplikasi Pemetaan Mutu Pendidikan tahun 2018 berbasis offline. Namun untuk tahun 2019 terdapat 2 mekanisme Aplikasi dan aliran data Online dan offline. Berikut ini penjelasan mekanisme Aplikasi online dan offline: A. Mekanisme Aplikasi dan Aliran data Offline 1.Unduh dan Instal aplikasi 2.Sinkronkan data ke dapodik 3.Kepala sekolah, Komite Sekolah, Siswa , Guru mengisi instrumen. 4.Rapor PMP. 5.Verval Pengawas. 6.Pesandingan rapor 7.Bila persandingan ya, maka perbaiki pada aplikasi PMP. 8.Bila Persandingan tidak " Pakta Integritas. Baca Juga :  Rilis Sistem Aplikasi PMP Tahun 2019 versi 2019.09.01 B. Mekanisme Aplikasi dan Aliran data Online 1.Koneksi internet 2.Aplikasi melalui peramban / browser ( Chrome, opera mini, Mozila firefox dll) 3.Kepala se